Tuesday, August 15, 2017
RESEP MASAKAN Tahu Cabe Bawang Putih
Tahu Cabe Bawang Putih
Bahan :
4 tahu putih ( potong dadu )
4 sdm tepung bumbu
2 sdm tepung beras
100 ml air putih
2 sdm Minyak goreng
1 sdt margarin
garam secukupnya
penyedap rasa ayam bubuk secukupnya
Cabe bubuk ( optional )
Bumbu :
5 siung bawang putih ( cincang )
5 buah cabe rawit
3 buah cabe kriting
2 batang daun bawang
Caranya :
1. Campur tepung dengan air, aduk adonan ( adonan yang aku buat agak encer )
2. Balurkan tahu dengan adonan tepung
3. Panaskan minyak goreng, kemudian goreng tahu hingga matang, angkat & tiriskan
4. Panaskan minyak & margarin, tumis bawang putih, kemudian masukkan jg cabe , tumis hingga harum
5. Beri garam & kaldu bubuk sambil koreksi rasa , kemudian masukkan daun bawang , terakhir masukkan tahu goreng aduk hingga tercampur rata
6. Siapkan piring saji, tata tahu kemudian taburi cabe instan ( optional ) dan siap disajikan ☺️🙏
By @ketutarsini
SUMBER : DOYANCOOKING
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
BACA JUGA
5 DRAMA CHINA ROMANTIS DAN POPULER YANG PATUT DITONTON (Eternal Love,The Empress of China, The Legend of Miyue, Cruel Romance , The Legend Of Flying Daggers)
1. Eternal Love Judul : Eternal love aka Three Lives three Worlds, Ten Miles of peach Blossoms 三生三世十里桃花 Genre : XianXia, Rom...
BACA JUGA
-
Ady An Yixuan yang terlahir dengan nama Wu Wenjing pada 29 September 1980 di Taipei - Taiwan. Ady terpantau oleh seorang direktur pad...
-
Are you sleeping apakah kau sudah Tertidur
-
Biodata Jackie Chan : Nama : Jackie Chan Nama Lahir : Chan Kong Sang
-
Profil Nama: Xu Ruo Xuan [徐若瑄] Nama Inggris: Vivian Hsu
-
Drama seri bergenre Melodrama Romantis produksi MBC sepanjang 16 episode ini, bercerita tentang Jang Mi Ri (Lee Da Hae – My. Girl) yang ...
-
Grace & Ali tell a story with their romantic routine | Auditions Week 4 | Britain’s Got Talent 2017
-
Joe Chen Qiao En, atau yang lebih akrab disapa Qiao En, lahir tanggal 04 April 1979. Pertama terjun ke dunia Entertainment menjadi se...
-
1. Crouching Tiger Hidden Dragon Bersetting di dinasti Ching, Xiao Long sering keluar ikut bertempur bersama pasukan ayahnya menumpas p...
-
Sirup Kietna / Jeruk Kasturi Bahan : 300 gr jeruk kietna 250 gr gula batu , cairkan
No comments:
Post a Comment